Icha, Pelancong Kawah Rengganis Kawasan Ciwidey Kabupaten Bandung

- Redaksi

Kamis, 19 Oktober 2023 - 15:21 WIB

501 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ciwidey // Kawasan kawah Cibuni atau yang kini lebih di kenal sebagai kawah Rengganis merupakan destinasi wisata pemandian air panas alami yang berada di Patengan, Kec. Rancabali, Kabupaten Bandung, Jawa Barat. Rabu (18/10/23).

Belakangan ini objek wisata alam banyak di minati tak kurang dari 300 pengunjung berdatangan di hari biasa dan 1000 pengunjung di hari-hari libur seperti sabtu-minggu, keindahan alam yang di suguhkan berhasil menarik perhatian banyak wisatawan dari berbagai tempat, baik turis lokal mau pun manca negara, keunikan dari kawah Rengganis menjadi daya tarik sendiri bagi para wisatawan yang berlibur kesana, bukan hanya sekedar menikmati pemandian air panas alami, keindahan alam kawah Rengganis pun berhasil memanjakan mata siapa saja yang berkunjung kesana untuk sekedar bermain air atau menikmati wahana lainnya seperti jembatan gantung juga keranjang sultan.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sedikit mengulas tentang tempat ini, saya penulis dan penikmat objekwisata dikawasan tersebut.

Icha nama panggilan saya di media sosial yang saat ini sedang melancong ke kawasan ciwidey rancabali kabupaten bandung jawa barat.

Alasan mengapa banyak yang memilih kawah Rengganis sebagai destinasi wisata pilihan wisatawan selain karna tiket masuknya yang sangat terjangkau adapun pemandian lumpur alami yang berada di sana, bisa di ketahui manfaat dari bahan yang tercipta dari alam memang bukan main-main Allah SWT telah menciptakan sesuatu sesuai dengan fungsi juga manfaat yang terkandung di dalamnya.

Manfaat Pemandian Lumpur Kawah Rengganis

menghilangkan nyeri otot

meredakan stress

melancarkan peredaran darah

mengobati penyakit kulit

detoksifikasi sampai bikin kulit mati mengelupas!

Ada pun adab serta tata cara yang harus kita lakukan di kawasan pemandian lumpur kawah Rengganis untuk tetap menjaga adab dan adat yang berlaku di sana.

Seperti yang di ketahui berdasarkan sejarahnya Kawah Cibuni atau Kawah Rengganis ini merupakan  saksi bisu pertemuan para leluhur Sunda sejak ratusan tahun lalu. Konon, salah satu leluhur yang disebut sebagai Uyut Saratus Bojol Tilu itu kerap melakukan pertemuan rutin. Persoalan agama dan masalah kehidupan merupakan salahsatu pembicaraannya, maka dari itu di harapkan setiap pengunjung bisa tetap menjaga kebersihan, kenyamanan serta keindahan kawasan wisata alam kawah Rengganis agar bisa tetap terjaga ke asriannya.

Fasilitas Kawah Rengganis

Area parkir

Toilet

Mushola

Warung makan

Gazebo

Tarif Masuk Kawah Rengganis

Setiap pengunjung yang hendak masuk kekawasan wisata alam kawah Rengganis di kenakan tarif sebesar Rp 15.000 perorangnya, tarif ini tidak termasuk parkir, penitipan barang dan wahana lainnya.

Kontri: 

(Icha)**

Berita Terkait

Hari Jadi Kabupaten Bandung DP2KBP3A Hadir dengan Beragam Layanan Masyarakat
Ribuan Anak PAUD Kabupaten Bandung Ukir Sejarah dengan Ecoprint
Kemenag Kabupaten Bandung Gelar Pertemuan Koordinasi Petugas Haji Jelang Keberangkatan.
Rantau Penuh Cinta: IKMT dan PKDP Tasikmalaya Disambut Hangat di Cianjur
Penyaluran BLT Dana Desa 2025 Tahap I Resmi Dilaksanakan*
Terkait Program Kerja DPW Al-hikmah JABAR, Hendra Suryadi : Perlu Dukungan Semua Pihak
*Emak-Emak Milenial Kompak: Silaturahmi dan Membangun Persahabatan*
Lanud Husein Sastranegara Angkat Kearifan Lokal Lewat Kontes Patok Domba dan Kambing

Berita Terkait

Jumat, 25 April 2025 - 12:40 WIB

Ribuan Anak PAUD Kabupaten Bandung Ukir Sejarah dengan Ecoprint

Kamis, 24 April 2025 - 13:09 WIB

Kemenag Kabupaten Bandung Gelar Pertemuan Koordinasi Petugas Haji Jelang Keberangkatan.

Kamis, 24 April 2025 - 09:24 WIB

Rantau Penuh Cinta: IKMT dan PKDP Tasikmalaya Disambut Hangat di Cianjur

Senin, 21 April 2025 - 12:38 WIB

Penyaluran BLT Dana Desa 2025 Tahap I Resmi Dilaksanakan*

Senin, 21 April 2025 - 10:02 WIB

Terkait Program Kerja DPW Al-hikmah JABAR, Hendra Suryadi : Perlu Dukungan Semua Pihak

Senin, 21 April 2025 - 01:48 WIB

*Emak-Emak Milenial Kompak: Silaturahmi dan Membangun Persahabatan*

Minggu, 20 April 2025 - 14:46 WIB

Lanud Husein Sastranegara Angkat Kearifan Lokal Lewat Kontes Patok Domba dan Kambing

Minggu, 20 April 2025 - 08:10 WIB

*Pemdes Mampir Gelar Betonisasi Jalan Kampung di 4 Titik dengan Anggaran Rp 73,9 Juta*

Berita Terbaru

KUNJUNGAN WAMENDES : Pj Bupati Bekasi Dedy Supriyadi mendampingi kunjungan Wakil Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Wamendes PDT) Ahmad Riza Patria ke Eco Wisata Desa Pasirsari Kecamatan Cikarang Selatan, pada Selasa (12/12/2024).

Berita

Pemkab Dukung Swasembada Pangan dan Wisata Lokal

Rabu, 13 Nov 2024 - 13:31 WIB

DAERAH

KDM Canangkan Revolusi Pendidikan Jabar

Jumat, 25 Apr 2025 - 23:01 WIB