Kabupaten Bandung Borong 3 Penghargaan pada Festival Literasi Digital Jawa Barat Tahun 2023

- Redaksi

Sabtu, 2 September 2023 - 14:24 WIB

500 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kab. Bandung // Pemerintah Kabupaten Bandung melalui Dinas Komunikasi dan Informatika Persandian dan Statistika (Diskominfo) Kabupaten Bandung menyabet tiga penghargaan pada Festival Literasi Digital (VIRAL) Jawa Barat tahun 2023, Sabtu (02/09/2023). Penghargaan tersebut diberikan oleh Gubernur Jawa Barat kepada Bupati Bandung yang diwakili Kepala Diskominfo Kabupaten Bandung, Yosep Nugraha pada kegiatan West Java Festival 2023 di Aula Barat Gedung Sate, Bandung.

Tiga penghargaan yang diraih adalah sebagai berikut:
1. Komitmen Penyelenggaraan Tanggap Insiden Siber Terbaik Pemerintah Daerah Kabupaten dan Kota tahun 2023 pada Sandikami Awards 2023
2. Penerapan TTE Terbaik Pemerintah Daerah Kabupaten dan Kota tahun 2023 kategori Penerbitan Serifikat Elektronik Terbanyak pada Sandikami Awards 2023
3. Juara 2 Jumlah Dataset terbanyak pada Open Data Jabar Statistik Awards 2023

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Yosep menyebutkan dirinya bersyukur dan berterima kasih kepada Pak Bupati dan kerja sama seluruh OPD, sehingga pada hari ini kita memperoleh penghargaan dari gubernur Jabar.

“Saya mewakili Bupati Bandung, Dadang Supriatna merasa bahagia dan bangga mendapatkan penghargaan terbaik di Jawa Barat untuk beberapa kategori kinerja. Hal ini merupakan tolok ukur keberhasilan sekaligus merupakan apresiasi terhadap kinerja kita,” jelas Yosep.

Ia menyebutkan masih ada beberapa hal yang perlu ditingkatkan, di antaranya kolaborasi multipihak agar kinerja pembangunan, terutama urusan kominfo, statistik, dan persandian semakin optimal.

“Semoga penghargaan ini menjadi motivasi bagi kita semua untuk semakin bekerja keras memberikan kinerja terbaik bagi masyarakat dan pemerintahan Kabupaten Bandung untuk mewujudkan Kabupaten Bandung yang BEDAS,” pungkasnya.

Kegiatan West Java Festival 2023 dilaksanakan selama 2 hari sejak Sabtu sampai Minggu (03/09/2023).

(Humas)

Berita Terkait

RDP di DPRD Cianjur, FMSB Sampaikan Aspirasi Masyarakat Desa Sabandar
Jelang Penetapan UMSP Jakarta , Sejumlah Serikat Pekerja Akan Unjuk rasa
Tim Transisi Jabar Pastikan Kelancaran Pembangunan
Upaya Kodam XII/Tpr Amankan Aset Negara Dengan Menertibkan Enam Bangunan Liar
Jelang Perayaan Imlek, Pemkot Bandung Gelar Silaturahmi Bersama Umat Konghucu
*Penertiban Enam Unit Bangunan Liar, Upaya Kodam XII/Tpr Amankan Aset Negara*
Silaturahmi Dengan Awak Media, Pangdam XII/Tpr Ajak Kolaborasi Bangun Kalbar
*Kadis Kominfo Sumut Ilyas Sitorus Ajak Mahasiswa Hindari Judi Online*

Berita Terkait

Kamis, 23 Januari 2025 - 11:42 WIB

RDP di DPRD Cianjur, FMSB Sampaikan Aspirasi Masyarakat Desa Sabandar

Kamis, 23 Januari 2025 - 11:22 WIB

Jelang Penetapan UMSP Jakarta , Sejumlah Serikat Pekerja Akan Unjuk rasa

Rabu, 22 Januari 2025 - 22:18 WIB

Tim Transisi Jabar Pastikan Kelancaran Pembangunan

Rabu, 22 Januari 2025 - 21:05 WIB

Upaya Kodam XII/Tpr Amankan Aset Negara Dengan Menertibkan Enam Bangunan Liar

Rabu, 22 Januari 2025 - 20:27 WIB

*Penertiban Enam Unit Bangunan Liar, Upaya Kodam XII/Tpr Amankan Aset Negara*

Rabu, 22 Januari 2025 - 20:23 WIB

Silaturahmi Dengan Awak Media, Pangdam XII/Tpr Ajak Kolaborasi Bangun Kalbar

Rabu, 22 Januari 2025 - 20:17 WIB

*Kadis Kominfo Sumut Ilyas Sitorus Ajak Mahasiswa Hindari Judi Online*

Rabu, 22 Januari 2025 - 20:11 WIB

*Tidak Bayar Klaim Nasabah, Asuransi Sequislife Digugat Rp 1 Triliun Lebih*

Berita Terbaru

KUNJUNGAN WAMENDES : Pj Bupati Bekasi Dedy Supriyadi mendampingi kunjungan Wakil Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Wamendes PDT) Ahmad Riza Patria ke Eco Wisata Desa Pasirsari Kecamatan Cikarang Selatan, pada Selasa (12/12/2024).

Berita

Pemkab Dukung Swasembada Pangan dan Wisata Lokal

Rabu, 13 Nov 2024 - 13:31 WIB

Artikel

Tim Transisi Jabar Pastikan Kelancaran Pembangunan

Rabu, 22 Jan 2025 - 22:18 WIB