BPBD Gercep Bantu Penyintas Kebakaran di Kapuk Muara

- Redaksi

Minggu, 30 Juli 2023 - 20:56 WIB

500 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jskarta // Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi DKI Jakarta gerak cepat (gercep) membantu pemenuhan kebutuhan dasar bagi penyintas kebakaran di RT 01/03, Kelurahan Kapuk Muara,  Penjaringan, Jakarta Utara.

Kami sudah mendirikan tenda untuk memfasilitasi para penyintas kebakaran

Kepala Pelaksana BPBD DKI Jakarta, Isnawa Adji mengatakan, bantuan yang sudah diberikan di lokasi pengungsian terdiri dari 10 dus air mineral, selimut 33 lembar, mukena 33 pcs, sarung 33 lembar ,  terpal 10 lembar, 25 matras, family kids 12 paket, kids ware 10 paket, dan 12 paket sandang.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami juga sudah mendirikan tenda untuk memfasilitasi para penyintas kebakaran. Saya bersama Pak Ali Maulana Hakim datang langsung ke lokasi untuk mengecek dan memastikan kebutuhan dasar penyintas kebakaran terpenuhi,” ujarnya, Minggu (30/7) malam.

Isnawa menjelaskan, karena dalam tahap pendinginan, di lokasi masih ada bau asap menyengat. Untuk itu, BPBD juga memberikan bantuan masker kepada penyintas kebakaran.

“Untuk malam ini, kita juga memindahkan anak-anak untuk mengungsi sementara ke Kantor Kelurahan Kapuk Muara” terangnya.

Menurutnya, berdasarkan keterangan hingga pukul 21.00, tercatat ada 400 rumah terbakar dengan jumlah warga kehilangan hunian  1.199 jiwa dari 200 Kepala Keluarga (KK).

“Kami tentu menyampaikan keprihatinan mendalam atas terjadinya musibah kebakaran ini. BPBD hadir sebagai bagian dari Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta untuk membantu warganya yang sedang mengalami kesulitan atau musibah,” ungkapnya.

Ia menambahkan, untuk kebutuhan makan  dan minum, nantinya juga akan disuplai oleh Dinas Sosial DKI Jakarta melalui perangkat di wilayah.

“Nanti kami menyesuaikan, kalau bantuan ini perlu ditambah tentu akan distribusikan lagi,” tandasnya.

Untuk diketahui,  jajaran Sudin Gulkarmat Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu mengerahkan unit mobil pemadam dengan kekuatan 142 personel dalam menangani peristiwa kebakaran ini.

Kontr.

B. Bulex

Berita Terkait

Menwa Mahawarman Gelombang I 2025 Resmi Dibuka di Garut
Satlantas Polres Sumenep Kandangkan Belasan Sepeda Motor Terlibat Aksi Balap Liar
Pengukuhan ketua RT dan RW desa gunung putri periode 2025-2030
Kades Andulang Tak Merespon Saat Dikonfimasi BK Senilai Rp 300 Juta di Desanya
PDA Garut Gelar Pelatihan Layanan Kesehatan Inklusif
RSUDMA Sumenep Buka Layanan Poli Onkologi Bagi Penderita Kanker Sejak Tahun 2020
*Pemkab Garut Apresiasi Haul Akbar As-Syayikh Muhammad Umar Basri dan Harlah Ponpes Fauzan*
*Pj Bupati Garut Resmikan SDN 4 Barusari Hasil Renovasi Yayasan Bakti Barito beserta Kolega*

Berita Terkait

Senin, 10 Februari 2025 - 14:13 WIB

Kongres Nasional Advokat Indonesia Ke-IV

Minggu, 9 Februari 2025 - 18:38 WIB

Pengukuhan Pengurus IKADI Kabupaten Bandung

Minggu, 9 Februari 2025 - 18:09 WIB

Peran Pemuda Islam Dalam Kolaborasi Menghadirkan Kebaikan Di Masyarakat

Sabtu, 8 Februari 2025 - 15:22 WIB

Bahagiakan Anak Yatim dan Dhuafa, Wawargian Community Gelar Sunatan Massal

Jumat, 7 Februari 2025 - 23:47 WIB

Pj Bupati Bekasi Bersama Perangkat Daerah Silaturahmi dengan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih

Jumat, 7 Februari 2025 - 19:30 WIB

BARATAYUDHA: 229.895 Suara Siap Kawal Walikota Baru

Senin, 3 Februari 2025 - 12:52 WIB

Mantap! Mulai 2025 Warga Bandung Bisa Periksa Kesehatan Gratis di Hari Ulang Tahun

Jumat, 31 Januari 2025 - 20:44 WIB

Warga Kepulauan Angkat Bicara, Kades Pajanangger Kebingungan Disoal Infrastruktur Tahun 2023

Berita Terbaru

KUNJUNGAN WAMENDES : Pj Bupati Bekasi Dedy Supriyadi mendampingi kunjungan Wakil Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Wamendes PDT) Ahmad Riza Patria ke Eco Wisata Desa Pasirsari Kecamatan Cikarang Selatan, pada Selasa (12/12/2024).

Berita

Pemkab Dukung Swasembada Pangan dan Wisata Lokal

Rabu, 13 Nov 2024 - 13:31 WIB

DAERAH

Kongres Nasional Advokat Indonesia Ke-IV

Senin, 10 Feb 2025 - 14:13 WIB

Artikel

Menwa Mahawarman Gelombang I 2025 Resmi Dibuka di Garut

Minggu, 9 Feb 2025 - 23:59 WIB