PWDPI Minta Pemecatan Direksi PNM atas Kekhawatiran Dunia Pendidikan

- Redaksi

Selasa, 17 Desember 2024 - 13:55 WIB

5023 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satunews.id

Lampung-Komendan Wilayah (Danwil) Satuan Tugas Wartawan (Satbel Pers), Persatuan Wartawan Duta Pena Indonesia ( PWDPPI), Provinsi Lampung, Djonizar Sofian, Soroti sebuah video yang menunjukkan pimpinan dan karyawan PT Permodalan Nasional Madani (PNM) berjoget dengan seragam SMA diiringi musik DJ pada acara akhir tahun di Hotel Grand Mercure Lampung, Sabtu (14/12/2024), viral di media sosial.

Danwil Satbel Pers PWDPI Lampung, Djoni panggilan akrab Djonizar Sofian mengatakan, Video yang beredar diketahui, PT. Permodalan Nasional Madani (PNM) adalah Badan Usaha Milik Negara (BUMN) untuk pemberdayaan Usaha Mikro, Kecil, Menengah dan Koperasi (UMKMK).

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya minta pemerintah, khususnya Pemerintah Provinsi Lampung, serta Mentri BUMN segera berikan teguran tegas kepada direksi PNM. dan bila perlu direksi pihak-pihak yang terlibat dipecat,”tegas Danwil Satbel Pers Lampung, pada Selasa (17/12/2024).

Danwil Satbel Pers juga menjadi ngatakan, sebagai lembaga di bawah BUMN, ini sangat tidak layak dipertontontan. Penggunaan seragam sekolah dalam kegiatan seperti itu tidak bisa dianggap biasa dan para pelaku harus diberikan sanksi berat.

“PNM yang notabenenya bagian dari perusahaan BUMN, seharusnya buat kegiatan yang positif dan bermanfaat bagi masyarakat malah mereka terkesan seperti hambur-hamburkan uang rakyat,”katanya.

Danwil Satbel Pers PWDPI juga sangat mennyayangkan atas kejadian tersebut, apa lagi seperti kita ketagui kondisi APBN yang sedang defisit.

“Dalam waktu dekat jika tidak ada sanksi berat yang diberikan pemerintah, kami barisan Satuan Tugas Wartawan DPW PWDPI Lampung akan turun jalan lakukan aksi damai untuk meminta kepala direksinya agar segera dipecat,”pungkasnya.(Tim).

Berita Terkait

Pemkab Indramayu Lakukan Bersih Bersih Aparatur Deda, di Desa Cantigi Kulon jadi Contoh Transparansi
Menebar Bahagia di Jumat Berkah Isra Mi’raj, Relawan Saeida Hadir Untuk Warga”
MUSDES MUI Citaringgul Merajut ukhuwah Islamiyah Demi Desa yang Damai dan Bermartabat 
Sejumlah Realisasi Dana Desa Kamurang Diduga Bermasalah, Warga Pertanyakan Transparansi dan Kesesuaian RAB
Ketua BUMDES Desa Tawang Sari Diduga Korupsi Anggaran Pembelian Mesin Hingga Puluhan Juta Rupian
Ciriung Gelar Musrenbang, Bupati Bogor Hadir dan Tekankan Pembangunan Berkelanjutan
Monev Samisade Tahap II: Pengawasan Ketat Realisasi Anggaran insfratruktur Desa Sukagalih
Pemkab Bogor Hentikan Kegiatan Pemrosesan Sampah dari Kota Tangerang Selatan Oleh PT Aspex Kumbong

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 22:19 WIB

Realisasi Janji Bupati Bandung, Perbaikan Jalan Kendeng–Londok Mulai Terwujud

Kamis, 15 Januari 2026 - 14:29 WIB

Klarifikasi PUTR soal Jembatan Cijeruk Disambut, Warga Minta Tindak Lanjut

Rabu, 14 Januari 2026 - 22:03 WIB

Pentahelix Dayeuhkolot, PSDA Jabar, dan PUTR Monitoring Wilayah Rawan Banjir

Rabu, 14 Januari 2026 - 10:04 WIB

Optimalkan TKD, Kang DS Temui DJPK Kemenkeu RI

Selasa, 13 Januari 2026 - 20:00 WIB

Jembatan R2 Cijeruk Telan Korban, Dinas PUTR Didorong Segera Evaluasi Aspek Keselamatan

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:48 WIB

Bupati Bandung Canangkan Gerakan Edukasi SAPA BEDAS di Seluruh Sekolah

Jumat, 9 Januari 2026 - 15:10 WIB

Jembatan Cijeruk Jadi Bukti Kehadiran Pemerintah, Bupati Bandung Resmikan Langsung di Lokasi

Jumat, 9 Januari 2026 - 11:16 WIB

Lurah Baleendah Sendi Kharisma : Jembatan Cijeruk Permudah Mobilitas Warga dan UMKM

Berita Terbaru