Sat Lantas Polres Cianjur Menggelar Kegiatan Polisi Sahabat Anak

Satunews.id

- Redaksi

Jumat, 1 November 2024 - 10:55 WIB

5016 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polres Cianjur, Satunews.id – Satuan Lalu Lintas Polres Cianjur melalui Unit Kamsel (Keamanan Keselamatan Berlalu Lintas) menggelar kegiatan Polisi Sahabat Anak, kegiatan tersebut digelar guna memberikan edukasi dan bimbingan kepada anak-anak TK/sederajat dalam berbagai aspek.

Selain menyampaikan disiplin berlalu lintas kepada siswa Raudatul Athfal Nurul Fauziyah Cianjur, disampaikan pula tentang tugas pokok Kepolisian di tengah kegiatan wisata edukasi di Mapolres Cianjur, Kamis (31/10/2024).

Adapun materi yang diberikan berupa disiplin berlalulintas sejak dini melalui metode bernyanyi, Pengenalan, pengenalan rambu-rambu lalu lintas, cara menyebrang yang benar, berfoto bersama dan menaiki kendaraan dinas polisi.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres Cianjur AKBP Rohman Yonky Dilatha, S.I.K., M.Si., M.H. melalui Kasat Lantas Polres Cianjur AKP Anjar Maulana, S.T.K., S.I.K., M.Si. menjelaskan, tujuan utama yang ingin dicapai dalam kegiatan ini yakni mengenalkan kepada anak program Polisi Sahabat Anak sebagai upaya pendidikan lalu lintas kepada anak usia dini dengan pengenalan sosok polisi, kendaraan dinas polisi sekaligus pengenalan rambu – rambu lalu lintas.

Diharapkan dengan mengenalkan sekaligus mengajarkan anak tentang berlalu lintas yang baik dapat membentuk karakter disiplin anak sejak usia dini serta anak tidak lagi takut dengan sosok Polisi akan tetapi Polisi adalah sahabat buat anak-anak.

(red)

#Satunews.id

#PolresCianjur

Berita Terkait

Kegiatan Peduli Akan Sampah, JSI Gandeng DLH dan PKDI Sumenep Ciptakan Lingkungan Bersih
Aksi Nyata JSI Bersama DLH dan PKDI Sumenep Ciptakan Lingkungan Bersih Dari Sampah
Hampir Saja Gelisah
Bantu Tingkatkan UMKM, JSI Bakal Gelar Panggung Kreasi Event Sosial Lewat Zonata Musik
Sebagai Wadah Baru, JSI Sumenep Tanamkan Nilai-Nilai Kemanusiaan Yang Berkarakter
Pemdes Tlajung Udik Launching Bantuan Keuangan Infrastruktur Desa (Bankeu Ifdes) Tahun 2025
Bea Cukai dan Satpol PP Sumenep Bakar Rokok Ilegal, Penegakan dan Pemusnahan Hanya Lelucon
Selalu Peduli Lingkungan, JSI Kembali Menunjukkan Kiprah Sosial Lewat SAKU Berkah

Berita Terkait

Jumat, 28 November 2025 - 11:03 WIB

Kegiatan Peduli Akan Sampah, JSI Gandeng DLH dan PKDI Sumenep Ciptakan Lingkungan Bersih

Jumat, 28 November 2025 - 10:27 WIB

Aksi Nyata JSI Bersama DLH dan PKDI Sumenep Ciptakan Lingkungan Bersih Dari Sampah

Jumat, 28 November 2025 - 06:00 WIB

Hampir Saja Gelisah

Jumat, 28 November 2025 - 00:20 WIB

Bantu Tingkatkan UMKM, JSI Bakal Gelar Panggung Kreasi Event Sosial Lewat Zonata Musik

Kamis, 27 November 2025 - 18:14 WIB

Pemdes Tlajung Udik Launching Bantuan Keuangan Infrastruktur Desa (Bankeu Ifdes) Tahun 2025

Kamis, 27 November 2025 - 08:55 WIB

Bea Cukai dan Satpol PP Sumenep Bakar Rokok Ilegal, Penegakan dan Pemusnahan Hanya Lelucon

Rabu, 26 November 2025 - 19:56 WIB

Selalu Peduli Lingkungan, JSI Kembali Menunjukkan Kiprah Sosial Lewat SAKU Berkah

Rabu, 26 November 2025 - 13:20 WIB

Polisi Sapa Masyarakat Samsat Cibinong Bogor: Pelayanan STNK Semakin Humanis, Registrasi Online Permudah Pengurusan Dokumen Kendaraan

Berita Terbaru

Artikel

Hampir Saja Gelisah

Jumat, 28 Nov 2025 - 06:00 WIB