Pasanggiri Open Gpas Cup 1, Wakil Bupati Bandung: Semoga Kedapan ada Agenda Tahunan

- Redaksi

Jumat, 7 Juni 2024 - 09:19 WIB

506 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satunews.id // Kab. Bandung — Organisasi Perguruan pencak silat Gajah Putih Ahmad Sadili (Gpas) menggelar Pasanggiri Open Gpas Cup 1 se Jawa Barat di Gedung Olahraga (GOR) Kelurahan Andir Kecamatan Baleendah Kabupaten Bandung, Jumat 7 Juni 2024.

Wakil Bupati Bandung H. Sahrul Gunawan SE menyampaikan, Tentu senang dan bangga dengan adanya semacam kompetisi ini untuk menemukan bakat – bakat dan semakin memancing kecintaan mereka terhadap budaya lokal dalam hal pencak silat.

“Antusiasme sangat luar biasa dan mudah – mudahan acara seperti ini bisa terus ada dan saya ucapkan terimakasih atas undangannya. Kami harap semoga kedepan ada agenda tahunan dan sering dimunculkan juga ada pembinaan itu termasuk yang menjadi catatan,” tukasnya

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara Ketua DPD Gpas Kabupaten Bandung H. Agung Trisakti SH menyampaikan ucapkan terimakasih kepada semua pihak yang telah bahu membahu terlaksananya pasanggiri Gpas Cup 1 tahun 2024.

“Maksud dan tujuan gelaran ini agar untuk mencari atau melahirkan siswa – siswi berprestasi sehingga menjadi atlit – atlit yang membawa nama baik Jawa Barat umumnya Indonesia melalui seni dan budaya pencak silat

Gpas bertekad, berusaha memaksimalkan membina generasi muda untuk lebih termotivasi untuknkasi alit yang berprestasi.

“Saya ucapkan selamat bertanding dan semoga sukses untuk paguron – paguron,” pungkasnya. ( Asp )

Berita Terkait

Sekjen Kemen Imipas RI Tinjau Kesiapan Pembangunan Unit Layanan Paspor di Kabupaten Garut
*Petani Penggarap Sawah di Bojongpicung Cianjur Keluhkan Pemotongan Biaya Sewa yang Tidak Jelas*
Ketaatan Wajib Pajak, Bapenda Sumenep Optimis Target PAD Tahun Ini Tercapai
*Pemdes Hambalang dan Puslola Bainstrahan Gelar Sapu Bersih Sampah Liar*
Tindaklanjuti Arahan Bupati Bogor, Jaro Ade Tinjau Pembangunan Jembatan Sementara Di Dramaga
Kapolres Bogor Dengarkan Keluhan Warga Melalui “Jumat Curhat”
Transformasi Digital Pertanian Langkah DKPP Sumenep Terapkan Teknologi Drone
Bupati Bogor Rudy Susmanto Lantik CPNS PPPK Formasi Tahun 2024

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 20:56 WIB

Sekjen Kemen Imipas RI Tinjau Kesiapan Pembangunan Unit Layanan Paspor di Kabupaten Garut

Sabtu, 19 April 2025 - 14:01 WIB

Ketaatan Wajib Pajak, Bapenda Sumenep Optimis Target PAD Tahun Ini Tercapai

Sabtu, 19 April 2025 - 08:51 WIB

*Pemdes Hambalang dan Puslola Bainstrahan Gelar Sapu Bersih Sampah Liar*

Jumat, 18 April 2025 - 20:37 WIB

Tindaklanjuti Arahan Bupati Bogor, Jaro Ade Tinjau Pembangunan Jembatan Sementara Di Dramaga

Jumat, 18 April 2025 - 16:22 WIB

Kapolres Bogor Dengarkan Keluhan Warga Melalui “Jumat Curhat”

Jumat, 18 April 2025 - 15:11 WIB

Transformasi Digital Pertanian Langkah DKPP Sumenep Terapkan Teknologi Drone

Kamis, 17 April 2025 - 15:18 WIB

Bupati Bogor Rudy Susmanto Lantik CPNS PPPK Formasi Tahun 2024

Kamis, 17 April 2025 - 10:12 WIB

DKUPP Sumenep Lakukan Penataan Kota dan Penertiban PKL di Area Zona Merah

Berita Terbaru

KUNJUNGAN WAMENDES : Pj Bupati Bekasi Dedy Supriyadi mendampingi kunjungan Wakil Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Wamendes PDT) Ahmad Riza Patria ke Eco Wisata Desa Pasirsari Kecamatan Cikarang Selatan, pada Selasa (12/12/2024).

Berita

Pemkab Dukung Swasembada Pangan dan Wisata Lokal

Rabu, 13 Nov 2024 - 13:31 WIB