Sumedang Terpilih Jadi Lokasi Proyek Nasional HDDAPp

- Redaksi

Jumat, 17 Mei 2024 - 04:41 WIB

504 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satunews.id// Sumedang // Pj. Bupati Sumedang Yudia Ramli menghadiri _kick-off_ Horticulture Development in Dry-Land Areas Project (HDDAP/Proyek Pengembangan Hortikultura di Kawasan Lahan Kering) di Hotel JW Marriot, Surabaya, Kamis (16/5/2024).

Proyek yang dilaksanakan pada 7 provinsi di 13 kabupaten tersebut terselenggara atas kerja sama Kementerian Pertanian Republik Indonesia dengan Asian Development Bank (ADB) dan International Fund for Agricultura Development (IFAD).

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Acara tersebut ditandai dengan penandatangan naskah dukungan/kesanggupan dari kepala daerah lokasi proyek, _offtaker_ (pihak pembeli) dan mitra perbankan serta pemaparan rencana induk HDDAP oleh lemabaga pelaksana Dirjen Holtikultura.

Pj. Bupati Sumedang Yudia Ramli mengaku bersyukur karena Kabupaten Sumedang terpilih sebagai lokasi proyek tersebut dan
menyatakan siap mengikutinya.

“Gayung bersambut. Setelah mendapatkan bantuan dari provinsi, kita akan lanjutkan dengan program ini. Kelompok tani dan koperasinya sudah siap, Sumedang lebih kepada pengembangan Gedong Gincu dan Cabai. _Performance_ (kinerja)yang diharapkan Kementan RI itu harus _takeable_ (siap diambil/dipasarkan),” katanya.

Pj Bupati mengatakan, di bulan November 2024 Mangga Gedong Gincu direncanakan akan diekspor sebanyak 50 ton, mengingat pasokan untuk permintaan tersebut dapat terpenuhi karena Gedong Gincu Sumedang tidak mengenal musim.

“Dengan proyek ini tidak ada musim. Sepanjang tahun bisa memenuhi, Satu hamparan, 3600 hektare.Tapi untuk menjaga pasokan terpenuhi kita kerja sama dengan kabupaten kota tetangga kita. Pertama kita dengan Kuningan, nanti Majalengka, Subang dan Indramayu supaya pasokan tidak terhambat,” ujarnya.

Yudia menambahkan, hal itu wujud komitmen Pemkab Sumedang untuk meningkatkan pendapatan petani. Apalagi sektor unggulan Kabupaten Sumedang ialah bidang pertanian.

“Melalui program ini, mudah mudahan ketahanan pangan, pertumbuhan ekonomi dan kesejahteraan petani akan lebih meningkat,” pungkasnya.

Hadir mendampingi Pj. Bupati, Pj Sekretaris Daerah Kabupaten Sumedang Tuti Ruswati, Kepala Bappppeda Agus Wahidin, dan Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Sajidin.P

(Red)**

Berita Terkait

Pemdes Cipeucang Salurkan BLT Dana Desa 2025 untuk 53 KPM, Dorong Kesejahteraan Warga
Bonus Produksi Panas Bumi Disalurkan, Jalan Desa Marga Mukti Digarap di 12 Titik
Bupati OKU Teddy Meilwansyah Tunjukkan Kepedulian, Serahkan Bantuan untuk Korban Kebakaran di Batukuning
Realisasi Aspirasi Warga Londok: Kang DS Jadi Bupati Pertama yang Menginjakkan Kaki dan Menargetkan Jalan Mulus
Wakil Wali Kota Ajak Kolaborasi FKPPI untuk Wujudkan Bandung Aman dan Harmonis
Ngarumat Ngaruwat Budaya Kota Bandung, AAYF dan Disbudpar Satukan Generasi Muda Lewat Seni Budaya Sunda
Prajurit Muda TNI AD Sabet Juara 2 Lomba Lari 10K di Tasikmalaya
Tim Basket Kemenimipas Raih Medali Emas di PORNAS KORPRI XVII, Bukti Semangat Sportivitas dan Kebersamaan ASN
Tag :

Berita Terkait

Senin, 13 Oktober 2025 - 16:35 WIB

Pemdes Cipeucang Salurkan BLT Dana Desa 2025 untuk 53 KPM, Dorong Kesejahteraan Warga

Minggu, 12 Oktober 2025 - 20:25 WIB

Bupati OKU Teddy Meilwansyah Tunjukkan Kepedulian, Serahkan Bantuan untuk Korban Kebakaran di Batukuning

Minggu, 12 Oktober 2025 - 16:38 WIB

Ngarumat Ngaruwat Budaya Kota Bandung, AAYF dan Disbudpar Satukan Generasi Muda Lewat Seni Budaya Sunda

Minggu, 12 Oktober 2025 - 10:32 WIB

Tim Basket Kemenimipas Raih Medali Emas di PORNAS KORPRI XVII, Bukti Semangat Sportivitas dan Kebersamaan ASN

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 19:30 WIB

Bangun Generasi Cerdas, Erwin Dorong Mahasiswa Aktif dan Berakhlak

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 19:20 WIB

Erwin Satra Resmi Menang di Pemilihan PAW Kepala Desa Segara Kembang 2025, Siap Wujudkan Desa Maju dan Sejahtera

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 18:38 WIB

Komarudin Terpilih Jadi Kepala Desa Laya PAW 2025, Janji Wujudkan Kepemimpinan yang Transparan dan Progresif

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 17:24 WIB

Assyifa dan Fauzan Jadi Mojang Jajaka Kota Bandung 2025

Berita Terbaru

KUNJUNGAN WAMENDES : Pj Bupati Bekasi Dedy Supriyadi mendampingi kunjungan Wakil Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Wamendes PDT) Ahmad Riza Patria ke Eco Wisata Desa Pasirsari Kecamatan Cikarang Selatan, pada Selasa (12/12/2024).

Berita

Pemkab Dukung Swasembada Pangan dan Wisata Lokal

Rabu, 13 Nov 2024 - 13:31 WIB