Matinya Belasan Hektar Hutan Mangrove Disebabkan Oleh Alat Berat Milik H.M

- Redaksi

Kamis, 6 Maret 2025 - 12:30 WIB

5025 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, satunews.id – Penyebab utama rusaknya hutan mangrove disepanjang pesisir pantai disebabkan ulah oknum tak bertanggung jawab yang dialih fungsikan ke tambak garam dan udang. Kamis, 06/03/2025.

Hampir belasan hektar hutan mangrove mati akibat ulah oknum inisial H.M.

Menurut keterangan salah seorang warga yang tidak mau disebutkan namanya kepada media satunews.id mengatakan kejadian rusaknya mangrove tersebut ± 2 tahun lalu yang disebabkan oleh alat berat seperti Excavator/Bego.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Mangrove tumbuhan yang dilindungi oleh pemerintah dan sengaja ditanam oleh pemerintah. Namun akibat ulah H.M. belasan hutan mangrove dibinasakan seperti tumbuhan liar lainnya seolah–olah H.M. kebal akan hukum,” katanya dengan geram kepada media ini.

Sebut saja H, menuturkan kerusakan yang dibuat oleh oknum tak bertanggung jawab demi kepentingan pribadi jelas pidana. Apalagi matinya hutan mangrove sengaja dialih fungsikan ke tambak garam.

“Penanaman mangrove disepanjang bibir pantai sangatlah penting untuk mencegah adanya pengikisan/abrasi laut ketika gelombang air pasang,” tuturnya.

Selain itu, iya juga menambahkan dalam waktu dekat akan membuat persuratan langsung ke Bapak Bupati Sumenep.

“Kita akan buat persuratan langsung ke Bapak Bupati Ach. Fauzi Wongsojudo, SH.,MH., agar persoalan matinya hutan mangrove di kawasan bibir pantai Kecamatan Pragaan, Kabupaten Sumenep, yang disebabkan alat berat milik inisial H.M. segera ditindak lanjuti,” pungkasnya.

Sementara itu, awak media satunew.id sampai detik ini mencari akses informasi tentang keberadaan inisial H.M. namun, lagi-lagi gagal dikarenakan keterbatasan akses hingga berita ini ditayangkan.

(IH).

Berita Terkait

“Forum Mahasiswa Toleransi Bersama Kota Bandung (FMTB) Gelar Seminar & Buka Bersama Bertema: Penguatan Karakter Wawasan Kebangsaan Dan Moderasi Beragama Sebagai Senjata Melawan Radikalisme Dan Intoleransi Di Kota Bandung”
Semangat Kebersamaan, KAA Kabupaten Bandung Gelar Takjil dan Buka Bersama
Sekda Herman Cek Longsor Sampah di TPA Sarimukti* _Instruksikan Pasang Kawat Bronjong_
*AMAK Indonesia Tuntut Keadilan, Bongkar Penyimpangan Anggaran di Tasikmalaya Menjelang Pilkada Ulang*
*Tertib atau Ditertibkan? Bupati Garut Beri Pesan Tegas kepada PKL*
Pemdes Kapedi Salurkan BLT–DD Tahap Pertama, Ini Harapan PJ Kades
PUASA MENGHIDUPKAN HATI
Kepala Desa Sentul: Berbagi Takjil Menjelang Buka Puasa

Berita Terkait

Minggu, 9 Maret 2025 - 00:59 WIB

Kapolres Simalungun Gelar Bakti Sosial dan Silaturahmi dengan Tokoh Agama di Pondok Pesantren Syekh Salman Daim

Rabu, 5 Maret 2025 - 16:28 WIB

Bupati Harapkan Masyarakat Kabupaten Garut Menjadi Sehat, Lingkungan Bersih, Aman, dan Tentram

Sabtu, 1 Maret 2025 - 19:16 WIB

Dalam Rangka Bulan Suci Ramadhan “Laskar Benteng Indonesia” Membantu Pihak Berwajib untuk Memonitoring Tempat Hiburan Malam Di Kota Bandung

Sabtu, 1 Maret 2025 - 12:24 WIB

Surat Panggilan Saksi dari Kepolisian Kabupaten Bogor, Tak Bertanggal !

Jumat, 28 Februari 2025 - 15:49 WIB

Peresmian Masjid Al-Yazied Wakaf Dari Almarhum Abu Yazied M Puspa Negara

Kamis, 27 Februari 2025 - 21:52 WIB

Keributan di Polres Kabupaten Bogor: Terungkapnya Perselingkuhan KRD Saat Pemanggilan Saksi Suami

Selasa, 25 Februari 2025 - 00:29 WIB

Sekjen PW FRN Aceh Ucapkan Selamat Kepada AZAN Bupati Aceh Timur Periode 2025- 2030

Senin, 24 Februari 2025 - 21:34 WIB

Dalam Sidang Lanjutan Dugaan Pembunuhan Wartawan Rico Sempurna Pasaribu dan Keluarga, Tidak Ada Keterlibatan Koptu HB,..!!!

Berita Terbaru

KUNJUNGAN WAMENDES : Pj Bupati Bekasi Dedy Supriyadi mendampingi kunjungan Wakil Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Wamendes PDT) Ahmad Riza Patria ke Eco Wisata Desa Pasirsari Kecamatan Cikarang Selatan, pada Selasa (12/12/2024).

Berita

Pemkab Dukung Swasembada Pangan dan Wisata Lokal

Rabu, 13 Nov 2024 - 13:31 WIB