Wali Kota Bandung Apresiasi Inovasi Maung MV3 PT Pindad

- Redaksi

Sabtu, 1 Maret 2025 - 13:38 WIB

5014 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siaran Pers Diskominfo Kota Bandung
1 Maret 2025

Wali Kota Bandung Apresiasi Inovasi Maung MV3 PT Pindad

Wali Kota Bandung, Muhammad Farhan mengapresiasi PT Pindad atas konsistennya dalam berinovasi memproduksi kendaraan tangguh Maung MV3 untuk menjaga kedaulatan Indonesia.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ini mobil operasional yang lebih canggih dan siap untuk digunakan untuk menjaga kedaulatan negara,” kata Farhan usai menghadiri Penyerahan Kendaraan Operasional Maung PT Pindad, di Bandara Husein Sastranegara, Sabtu 1 Maret 2025.

Farhan bangga, pasalnya mobil yang dirancang untuk kebutuhan ketahanan negara ini diproduksi dengan hasil yang istimewa. Memiliki body yang tangguh sampai mampu bermanuver di medan yang ekstrim.

“Saya sangat bangga di Kota Bandung ada pusat industri menunjukkan yang selalu menunjukan konsistennya,” ungkap Farhan.

Sementara itu, Menteri Pertahanan Republik Indonesia, Sjafrie Sjamsoeddin menjelaskan, pemerintah resmi menyerahkan mobil operasional sebagai produk nasional industri pertahanan kepada TNI dan Polri untuk menjalankan tugas operasional.

“Jumlahnya yang diberikan lebih dari 4.000 unit. Kita berikan secara bertahap, hari ini 700 unit. Hal ini petanda bahwa industri nasional bangkit untuk mendukung kemampuan Indonesia dalam menjaga produk nasional,” tuturnya.

Syafrie mengungkapkan, pemerintah konsisten untuk memberikan dukungan operasional para pengawal kedaulatan negara yaitu TNi dan Polri. Kendaraan ini akan digunakan di seluruh pelosok nasional.

“Kita berikan untuk Panglima, Kapolri, kepala staf TNI sampai tingkat kewilayahan seperti Babinsa dan Bhabinkamtibnas,” ungkapnya.

Adapun spesifikasi umum kendaraan Maung MV3 menggunakan mesin turbo diesel 2.200 cc.

Mampu melaju pada kecepatan aman 100 km/jam dan memiliki jarak tempuh hingga 500 km.

MV3 – Maung Tangguh yang digunakan merupakan varian dengan atap terbuka, dapat mengangkut 4 orang personel.

Kendaraan ini juga tersedia dengan varian lainnya yakni Maung MV3 Komando yang dilengkapi dengan atap hard top, dan Maung MV3 jelajah yang dilengkapi dengan atap soft top.

(Red/hms)**

Berita Terkait

Kang DS: Jangan Hanya di Balik Meja, Bergerak ke Lapangan Gali Potensi PAD
GASI Kritis Respon Propam Sampang Terhadap Dugaan Pelanggaran Anggota dan Perwira
Kades Cup 2025 Resmi Bergulir: Ajang Pemersatu dan Prestasi Pemuda Desa Nambo
Pemdes Bicabbi Salurkan BLT-DD Tahap IV Melalui BPRS Bhakti Sumekar, Begini Harapannya
Museum Situs Gua Harimau Diresmikan: Tonggak Baru Pelestarian Warisan Peradaban Nusantara di OKU
H. Sanafi Terpilih Jadi Kepala Desa Antarwaktu Singajaya, MUSDES Berlangsung Lancar dan Demokratis
Kepala Rutan Baturaja Dukung Pelestarian Sejarah, Hadiri Peresmian Museum Situs Gua Harimau oleh Menteri Kebudayaan
TMMD ke-126 Kodim 0608/Cianjur Bangun TPT dan Pipanisasi untuk Akses Air Bersih Warga
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 21 Oktober 2025 - 08:46 WIB

TMMD Ke-126 Kodim 0608/Cianjur Wujudkan Kemanunggalan TNI dan Rakyat di Wangunjaya

Minggu, 19 Oktober 2025 - 13:05 WIB

TPT Dibangun, Asa Warga Mengalir Bersama Pipanisasi TMMD ke-126

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 08:15 WIB

TNI dan Polri Bersatu Wujudkan Desa Aman dan Tertib Lewat TMMD ke-126

Rabu, 15 Oktober 2025 - 19:31 WIB

Lahan Negara di Bengle Disalahgunakan untuk Tumpukan Limbah Industri, DLH Karawang Belum Bertindak

Rabu, 15 Oktober 2025 - 09:16 WIB

World Rabies Day, Ina Dewi Kania Ajak Warga Kabupaten Bandung Jaga Kesehatan Hewan

Senin, 13 Oktober 2025 - 22:53 WIB

Sosok Pembawa Perubahan, Desi Kurniawati Malik SH dan H.Heri Syamsuri Siap Mensejahterakan Masyarakat Desa Sukamulya

Kamis, 2 Oktober 2025 - 18:42 WIB

Kelompok Tani ‘Api Sako’ Bersyukur Atas Opname Irigasi, Harapkan Bantuan Oplah Berlanjut di 2026

Kamis, 2 Oktober 2025 - 14:34 WIB

Saling Klaim Lahan seluas 2.6 Hektare Dua Belah Pihak Pasang Plang

Berita Terbaru

KUNJUNGAN WAMENDES : Pj Bupati Bekasi Dedy Supriyadi mendampingi kunjungan Wakil Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Wamendes PDT) Ahmad Riza Patria ke Eco Wisata Desa Pasirsari Kecamatan Cikarang Selatan, pada Selasa (12/12/2024).

Berita

Pemkab Dukung Swasembada Pangan dan Wisata Lokal

Rabu, 13 Nov 2024 - 13:31 WIB