Bey Machmudin Sampaikan Perpisahan di Rapat Paripurna DPRD Jabar

- Redaksi

Sabtu, 22 Februari 2025 - 15:18 WIB

505 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption :
Bey Machmudin Sampaikan Perpisahan di Rapat Paripurna DPRD Jabar, Dalam kesempatan tersebut dilakukan juga serah terima jabatan gubernur dari Bey Machmudin kepada Dedi Mulyadi, ditandai dengan penandatanganan berita acara dan penyerahan Kujang sebagai simbol kepemimpinan Jabar, Jum'at (21/02-2025)

Caption : Bey Machmudin Sampaikan Perpisahan di Rapat Paripurna DPRD Jabar, Dalam kesempatan tersebut dilakukan juga serah terima jabatan gubernur dari Bey Machmudin kepada Dedi Mulyadi, ditandai dengan penandatanganan berita acara dan penyerahan Kujang sebagai simbol kepemimpinan Jabar, Jum'at (21/02-2025)

SATUNEWS.ID, KOTA BANDUNG – Bey Machmudin menyampaikan ucapan perpisahan di Rapat Paripurna DPRD Jabar di Kota Bandung, Jumat (21/2/2025). Ia mengucapkan terima kasih pada segenap anggota DPRD Jabar periode 2018-2024 dan periode 2024-2029.

DPRD Jabar menggelar rapat paripurna dengan agenda tunggal mendengarkan pidato pertama Gubernur Jabar Dedi Mulyadi setelah dilantik Presiden RI  di Istana Negara Jakarta, Kamis (20/2-2025).

“Terima kasih atas dukungan dan kerja sama Forkopimda, anggota DPRD dan masyarakat Jawa Barat. Alhamdulillah selama 17 bulan ini saya bisa melaksanakan tugas di Jawa Barat. Saya lega akhirnya bisa lepas tugas (Penjabat Gubernur Jabar), tetapi bersedih karena harus berpisah dengan orang-orang baik,” ungkapnya.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bey berharap Jawa Barat bisa lebih maju di bawah kepemimpinan Dedi Mulyadi dan Erwan Setiawan, dengan visi misinya yang jelas.

“Saya merasa yakin Jawa Barat bisa lebih maju di bawah kepemimpinan _Bapak Aing_, Kang Dedi Mulyadi dan Pak Erwan Setiawan. Saya yakin dengan tekad dan program yang disampaikan Pak Dedi, hal itu bisa membawa kesejahteraan Jawa Barat,” katanya.

Dalam kesempatan tersebut dilakukan juga serah terima jabatan gubernur dari Bey Machmudin kepada Dedi Mulyadi, ditandai dengan penandatanganan berita acara dan penyerahan Kujang sebagai simbol kepemimpinan Jabar.

“Kalau kemarin Pak Dedi baru resmi dilantik sebagai gubernur, maka hari ini resmi memangku jabatannya setelah serah terima ini,” ujar Bey.

Sebelum rapat paripurna digelar,  dilaksanakan juga penandatanganan komitmen untuk memberantas premanisme di Jabar. Penandatanganan dilakukan oleh Gubernur Jabar, Ketua DPRD Jabar, Kapolda Jabar, Pangdam III Siliwangi, Kapolda Metro Jaya, Pangdam Jaya, dan Kejaksaan Tinggi Jabar. (**)

Berita Terkait

*Pemdes Mampir Gelar Betonisasi Jalan Kampung di 4 Titik dengan Anggaran Rp 73,9 Juta*
Sekjen Kemen Imipas RI Tinjau Kesiapan Pembangunan Unit Layanan Paspor di Kabupaten Garut
*Petani Penggarap Sawah di Bojongpicung Cianjur Keluhkan Pemotongan Biaya Sewa yang Tidak Jelas*
*Pemdes Hambalang dan Puslola Bainstrahan Gelar Sapu Bersih Sampah Liar*
Tindaklanjuti Arahan Bupati Bogor, Jaro Ade Tinjau Pembangunan Jembatan Sementara Di Dramaga
Kapolres Bogor Dengarkan Keluhan Warga Melalui “Jumat Curhat”
Bupati Bogor Rudy Susmanto Lantik CPNS PPPK Formasi Tahun 2024
*Bupati Bogor Hadiri Coaching Clinic Manajemen ASN se-Jawa Barat dan Teken Nota Kesepahaman Penanganan Permasalahan Hukum*

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 14:46 WIB

Lanud Husein Sastranegara Angkat Kearifan Lokal Lewat Kontes Patok Domba dan Kambing

Minggu, 20 April 2025 - 08:10 WIB

*Pemdes Mampir Gelar Betonisasi Jalan Kampung di 4 Titik dengan Anggaran Rp 73,9 Juta*

Sabtu, 19 April 2025 - 14:10 WIB

*Petani Penggarap Sawah di Bojongpicung Cianjur Keluhkan Pemotongan Biaya Sewa yang Tidak Jelas*

Sabtu, 19 April 2025 - 14:01 WIB

Ketaatan Wajib Pajak, Bapenda Sumenep Optimis Target PAD Tahun Ini Tercapai

Sabtu, 19 April 2025 - 08:51 WIB

*Pemdes Hambalang dan Puslola Bainstrahan Gelar Sapu Bersih Sampah Liar*

Jumat, 18 April 2025 - 21:52 WIB

Pemkab Bandung Hadirkan Insentif Pajak Daerah Spesial HUT ke-384, Diskon Hingga 100% dan Penghapusan Denda!

Jumat, 18 April 2025 - 20:37 WIB

Tindaklanjuti Arahan Bupati Bogor, Jaro Ade Tinjau Pembangunan Jembatan Sementara Di Dramaga

Jumat, 18 April 2025 - 16:22 WIB

Kapolres Bogor Dengarkan Keluhan Warga Melalui “Jumat Curhat”

Berita Terbaru

KUNJUNGAN WAMENDES : Pj Bupati Bekasi Dedy Supriyadi mendampingi kunjungan Wakil Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Wamendes PDT) Ahmad Riza Patria ke Eco Wisata Desa Pasirsari Kecamatan Cikarang Selatan, pada Selasa (12/12/2024).

Berita

Pemkab Dukung Swasembada Pangan dan Wisata Lokal

Rabu, 13 Nov 2024 - 13:31 WIB

DAERAH

*Kades Pasirangin Buka Milad Forum DKM dan Musholla*

Minggu, 20 Apr 2025 - 08:39 WIB