Polres Majalengka Hadiri Undangan Zoom Meeting Arahan Ketua Pelaksana Satgas Saber Pungli Provinsi Jawa Barat

Satunews.id

- Redaksi

Kamis, 7 November 2024 - 10:01 WIB

5017 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Majalengka, Satunews.id – Mewakili Kapolres Majalengka AKBP Indra Novianto, Kabag Ops Polres Majalengka Kompol H.Jaja Gardaja hadiri Undangan Zoom Meeting Arahan Ketua Pelaksana Satgas Saber Pungli Provinsi Jawa Barat Dalam Rangka Penindakan Titik Rawan Pungli di Tempat Wisata Dan Parkir Liar di Wilayah Jawa Barat. Bertempat di Aula Sindangkasih Polres Majalengka, Kamis (7/11/2024).

Kesiagaan Satgas Unit Pemberantasan Pungutan (UPP) Sapu Bersih Pungutan Liar (Saber Pungli) dengan Penindakan Titik Rawan Pungli di Tempat Wisata Dan Parkir Liar di Wilayah Jawa Barat khususnya diwilayah Kabupaten Majalengka dalam upaya memberantas pungutan liar (pungli).

Disela kegiatannya Kabag Ops menyampaikan sesuai arahan Vicon meminta agar terbangun sinergitas antara UPP Saber Pungli Provinsi Jawa Barat dan Pemerintah Kabupaten Majalengka. Pasalnya pungutan liar merupakan salah satu tantangan dalam dinamika pembangunan kota.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia juga menambahkan, Saber Pungli Kabupaten Majalengka akan mengakselerasi kinerja dalam memberantas pungli di Kabupaten Majalengka dengan dua upaya yaitu menyempurnakan struktur organisasi dan membuat struktur anggaran lebih ideal.

Kabag Ops menekankan tiga hal dalam audiensi kali ini Sinergitas Satgas UPP Saber Pungli Jawa Barat dengan Satgas UPP Saber Pungli di Kabupaten Majalengka Upaya digitalisasi dalam operasional Satgas UPP Saber Pungli, Kegiatan/Program Pemerintah Kabupaten Majalengka.

“Semoga, peran Satgas UPP Saber Pungli di kabupaten Majalengka di Jawa Barat bisa lebih maksimal,” ucapnya.

Hadir dalam pelaksanaan Vicon yakni Kadisparbud dr.H.Ida Heriyani Irbah H.Ronnu Setiawan, Kabid pengendalian DNA evaluasi bapenda majalengka H. Heri, Kabid destinasi dan industri pariwisata Parbud H.Ridwan dan Staf bidang pengawasan dan evaluasi bapenda.

(d.j)

#Satunews.id

#PolresMajalengka

Berita Terkait

Wabup Bogor H. Jaro Ade Lakukan Jum’at Keliling, Teguhkan Syukur dan Persatuan di Cileungsi
Hidup Ini Susah
Desa Gunung Putri Naik Kelas: Data Presisi Jadi Senjata Baru Pembangunan Bogor
Pemerintah Kota Cimahi Raih UHC Awards 2026 Kategori Pratama
Perang Melawan TBC Dimulai dari Desa: GunungSari Tegas Nyatakan Desa Siaga TBC
Amanah Anggaran dan Air Mata Pemimpin: Musdes LPJ Cikahuripan Sarat Nilai Ibadah
Musrenbang Citeureup 2026: Bedah Masalah Kesehatan, Pendidikan, Kemiskinan, dan Pengangguran
Menag Ingatkan Batas Akhir Produk Farmasi Wajib Sertifikasi Halal 17 Oktober 2026

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 20:21 WIB

Wabup Bogor H. Jaro Ade Lakukan Jum’at Keliling, Teguhkan Syukur dan Persatuan di Cileungsi

Jumat, 30 Januari 2026 - 07:04 WIB

Hidup Ini Susah

Kamis, 29 Januari 2026 - 21:10 WIB

Desa Gunung Putri Naik Kelas: Data Presisi Jadi Senjata Baru Pembangunan Bogor

Kamis, 29 Januari 2026 - 15:15 WIB

Pemerintah Kota Cimahi Raih UHC Awards 2026 Kategori Pratama

Kamis, 29 Januari 2026 - 12:02 WIB

Amanah Anggaran dan Air Mata Pemimpin: Musdes LPJ Cikahuripan Sarat Nilai Ibadah

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Musrenbang Citeureup 2026: Bedah Masalah Kesehatan, Pendidikan, Kemiskinan, dan Pengangguran

Rabu, 28 Januari 2026 - 15:26 WIB

Menag Ingatkan Batas Akhir Produk Farmasi Wajib Sertifikasi Halal 17 Oktober 2026

Rabu, 28 Januari 2026 - 12:28 WIB

Korban di Janjikan Kerjasama Agen Pangkalan Elpiji Tempuh Jalur Hukum

Berita Terbaru

Artikel

Hidup Ini Susah

Jumat, 30 Jan 2026 - 07:04 WIB

Artikel

Pemerintah Kota Cimahi Raih UHC Awards 2026 Kategori Pratama

Kamis, 29 Jan 2026 - 15:15 WIB