Polisi Siagakan Personel 24 Jam Amankan Gudang Logistik Pilkada

- Redaksi

Minggu, 27 Oktober 2024 - 01:19 WIB

507 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Jabar, Satunews.id – Dalam rangka mendukung keamanan dan lancarnya pesta demokrasi pada Pemilukada 2024 ini, Polres Garut terus meningkatkan pengamanan Gudang Logistik KPU pada Pilkada 2024.

Kegiatan ini di lakukan sebagai upaya memastikan keamanan logistik dan kesiapan seluruh peralatan Pilkada serentak 2024. Sabtu (26/10/2024).

Kapolres Garut AKBP Mochamad Fajar Gemilang, S.I.K., M.H., M.I.K., mengatakan, pengamanan di Gudang penyimpanan Logistik Pilkada di jaga beberapa personil yang melakukan kegiatan pengamanan 24 Jam.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami siagakan personel 24 jam secara bergantian di kantor KPU, kantor Bawaslu dan Gudang penyimpanan Logistik Pilkada 2024,” kata Fajar.

Dalam hal ini kata Kapolres Garut pihaknya turut serta memastikan keamanan kelancaran proses Pemilu Kepala Daerah yang saat ini tengah memasuki tahap kampanye.

Dalam pelaksanaan tugasnya, personel Polres Garut tidak hanya terfokus pada pengamanan fisik KPU, Bawaslu dan gudang logistik, tetapi juga melakukan patroli rutin di sekitar area tersebut dan obyek vital lainnya di Wilayah Hukum Polres Garut.

(d.j)

#Satunews.id

#Bid Humas Polda Jabar

Berita Terkait

Sekjen Kemen Imipas RI Tinjau Kesiapan Pembangunan Unit Layanan Paspor di Kabupaten Garut
*Petani Penggarap Sawah di Bojongpicung Cianjur Keluhkan Pemotongan Biaya Sewa yang Tidak Jelas*
Ketaatan Wajib Pajak, Bapenda Sumenep Optimis Target PAD Tahun Ini Tercapai
*Pemdes Hambalang dan Puslola Bainstrahan Gelar Sapu Bersih Sampah Liar*
Pemkab Bandung Hadirkan Insentif Pajak Daerah Spesial HUT ke-384, Diskon Hingga 100% dan Penghapusan Denda!
Tindaklanjuti Arahan Bupati Bogor, Jaro Ade Tinjau Pembangunan Jembatan Sementara Di Dramaga
Kapolres Bogor Dengarkan Keluhan Warga Melalui “Jumat Curhat”
Transformasi Digital Pertanian Langkah DKPP Sumenep Terapkan Teknologi Drone

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 20:56 WIB

Sekjen Kemen Imipas RI Tinjau Kesiapan Pembangunan Unit Layanan Paspor di Kabupaten Garut

Sabtu, 19 April 2025 - 14:01 WIB

Ketaatan Wajib Pajak, Bapenda Sumenep Optimis Target PAD Tahun Ini Tercapai

Sabtu, 19 April 2025 - 08:51 WIB

*Pemdes Hambalang dan Puslola Bainstrahan Gelar Sapu Bersih Sampah Liar*

Jumat, 18 April 2025 - 20:37 WIB

Tindaklanjuti Arahan Bupati Bogor, Jaro Ade Tinjau Pembangunan Jembatan Sementara Di Dramaga

Jumat, 18 April 2025 - 16:22 WIB

Kapolres Bogor Dengarkan Keluhan Warga Melalui “Jumat Curhat”

Jumat, 18 April 2025 - 15:11 WIB

Transformasi Digital Pertanian Langkah DKPP Sumenep Terapkan Teknologi Drone

Kamis, 17 April 2025 - 15:18 WIB

Bupati Bogor Rudy Susmanto Lantik CPNS PPPK Formasi Tahun 2024

Kamis, 17 April 2025 - 10:12 WIB

DKUPP Sumenep Lakukan Penataan Kota dan Penertiban PKL di Area Zona Merah

Berita Terbaru

KUNJUNGAN WAMENDES : Pj Bupati Bekasi Dedy Supriyadi mendampingi kunjungan Wakil Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Wamendes PDT) Ahmad Riza Patria ke Eco Wisata Desa Pasirsari Kecamatan Cikarang Selatan, pada Selasa (12/12/2024).

Berita

Pemkab Dukung Swasembada Pangan dan Wisata Lokal

Rabu, 13 Nov 2024 - 13:31 WIB