Lounching Program Makan Gratis (MBG) di SDN Cihurip dan SDN Cinangsi Kecamatan Cikalongkulon

- Redaksi

Selasa, 14 Januari 2025 - 11:38 WIB

50130 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cianjur – Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di Kecamatan Cikalongkulon Kabupaten Cianjur Jawa Barat ,Resmi launching di SDN Cihurip dan SDN Cinagsi Desa.Cinangsi Hari Selasa(14/1/2025).

Progam Makan Bergizi Gratis (MBG) bertujuan meningkatkan asupan gizi bagi anak-anak dengan fokus hari ini pada anak-anak sekolah dasar negri Cihurip dan SDN Cinangsi.

Pelaksanaan program ini di fasilitasi oleh Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Yang di monitoring langsung Danramil 0608/07 Cikalongkulon,Polsek Cikalongkulon, Serta Perwakilan dari Kecamatan Cikalongkulon,Dinas pendidikan pengawas dan di monitoring langsung Kepala Sekolah (KS) SDN Cihurip dan SDN Cinangsi.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kesempatan nya admin SPPG dapur umum makanan bergizi gratis Regi Jibril Abas ST, Mengatakan bahwa pada hari ini Launching Makan Bergizi Gratis hari ini,di tingkat kecamatan Cikalongkulon di pusatkan di SDN Cihurip ,365 porsi dan SDN Cinangsi 186 porsi.

“Ini merupakan langkah nyata program pemerintah pusat program presiden Republik Indonesia Bapak Prabowo Subianto dengan Kemendikdasmen bekerja sama dengan Badan Gizi Nasional (BGN) untuk memastikan makanan bergizi termasuk pada anak-anak di sekolah.

“Hari ini,antusias anak-anak kami menikmati makanan yang bergizi.

Lanjut, Alhamdulillah program makan bergizi gratis ini berjalan dengan lancar anak-anak kami menikmati nya dan harapan kami program makan bergizi gratis ini ,lebih panjang untuk kedepan nya.Ucapnya”

(Usman)**

Berita Terkait

Wabup Bogor H. Jaro Ade Lakukan Jum’at Keliling, Teguhkan Syukur dan Persatuan di Cileungsi
Hidup Ini Susah
Desa Gunung Putri Naik Kelas: Data Presisi Jadi Senjata Baru Pembangunan Bogor
Pemerintah Kota Cimahi Raih UHC Awards 2026 Kategori Pratama
Perang Melawan TBC Dimulai dari Desa: GunungSari Tegas Nyatakan Desa Siaga TBC
Amanah Anggaran dan Air Mata Pemimpin: Musdes LPJ Cikahuripan Sarat Nilai Ibadah
Musrenbang Citeureup 2026: Bedah Masalah Kesehatan, Pendidikan, Kemiskinan, dan Pengangguran
Menag Ingatkan Batas Akhir Produk Farmasi Wajib Sertifikasi Halal 17 Oktober 2026
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 20:21 WIB

Wabup Bogor H. Jaro Ade Lakukan Jum’at Keliling, Teguhkan Syukur dan Persatuan di Cileungsi

Jumat, 30 Januari 2026 - 07:04 WIB

Hidup Ini Susah

Kamis, 29 Januari 2026 - 21:10 WIB

Desa Gunung Putri Naik Kelas: Data Presisi Jadi Senjata Baru Pembangunan Bogor

Kamis, 29 Januari 2026 - 15:09 WIB

Perang Melawan TBC Dimulai dari Desa: GunungSari Tegas Nyatakan Desa Siaga TBC

Kamis, 29 Januari 2026 - 12:02 WIB

Amanah Anggaran dan Air Mata Pemimpin: Musdes LPJ Cikahuripan Sarat Nilai Ibadah

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Musrenbang Citeureup 2026: Bedah Masalah Kesehatan, Pendidikan, Kemiskinan, dan Pengangguran

Rabu, 28 Januari 2026 - 15:26 WIB

Menag Ingatkan Batas Akhir Produk Farmasi Wajib Sertifikasi Halal 17 Oktober 2026

Rabu, 28 Januari 2026 - 12:28 WIB

Korban di Janjikan Kerjasama Agen Pangkalan Elpiji Tempuh Jalur Hukum

Berita Terbaru

Artikel

Hidup Ini Susah

Jumat, 30 Jan 2026 - 07:04 WIB