Wabup Sahrul Gunawan Hadiri Penandatangan Prasasti Tandai Pembangunan Gedung RS Umum Bina Sehat

- Redaksi

Sabtu, 20 Juli 2024 - 08:54 WIB

504 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satunews.id // Dayeuhkolot — Wakil Bupati Bandung H. Sahrul Gunawan SE, didampingi Istri Dine menghadiri Ground Breaking Rumah Sakit Umum Bina Sehat sekaligus Penandatangan Prasasti di Jalan Raya Dayeuhkolot No. 325 Kecamatan Dayeuhkolot Kabupaten Bandung. Sabtu 20 Juli 2024.

Wabub Sahrul menyampaikan terimakasih nya kepada Direktur RSU Bina Sehat Dokter Irfan Yusman beserta jajarannya dan tamu undangan lainya.

“Semoga nanti RS Bina Sehat ini semakin baik. Saya merasa gembira dan bangga menyaksikan momen penting ini, ini menandai langkah maju dalam upaya peningkatan pelayanan kesehatan diwilayah Kabupaten Bandung dan sekitarnya,” ungkap Sahrul dalam sambutanya

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

RS Umum Bina Sehat telah melayani masyarakat dengan dedikasih selama lebih kurang 22 tahun dari tahun 1985 an.

“Dan semoga nantinya semakin banyak masyarakat yang terlayani bisa terus memberikan standar dan kualitas yang baik dengan tentu saja nanti bisa dirasakan manfaatnya serta terjangkau dan terlayani pasien nya,” katanya

Wakil Bupati Bandung Sahrul Gunawan (tengah)

Sementara, Imbuh Sahrul, di Kabupaten Bandung bahwa populasi yang ada sekitar 3,7 juta jiwa, dalam hal pembangunan kesehatan masyarakat, ini adalah merupakan potensi demografi yang membutuhkan prasarana sarana yang mumpuni. Salah satunya ketersedian sektor kesehatan yakni Rumah Sakit

“Yang jelas kami merasa ikut berbahagia dengan adanya pembangunan RS Umum Bina Sehat ini, karena pembangunan di Kabupaten Bandung bukan hanya tugas pemerintah daerah saja tapi semua pihak ABCGM berjalan. Pentahelix salah satunya adalah dari sisi swasta dan tentu ini menjadi hal yang positif didalam menyediakan kesehatan berkualitas dan merata di Kabupaten Bandung,” tukas Wabub Sahrul Gunawan

Sementara Dr. Irfan Yusman sebagai Direktur RS Umum Bina Sehat menyampaikan Rencana hari ini hanya Ground Breaking pelaksanan pembagunan hari ini, kemudian pembangunan akan dilakukan selama 8 bulan.

“Kita membangun di gedung yang baru itu akan berlantai empat, dua lantai pertama untuk poliklinik dan dua lantai berikutnya untuk rawat inap, penambahan dari kelas D ke kelas C itu penambahan sebanyak 68 tempat tidur dan poli pun dari hanya 16 menjadi 25 poli. Sementara untuk penambahan dokter kita berkomitmen kepada masyarakat Dayeuhkolot dan sekitaran akan melengkapi pasilitas dan juga
menambah pelayanan agar dapat terlayani dengan baik sesuai dengan harapan masyarakat,” terang Direktur RSUBS Dr. Irfan

“Insyallah untuk efektif nya sekitar bulan Mei 2025 kerena pembangunan selesai 8 bulan dan pengurusan ijin. Mudah – mudahan Bulan Mei atau Juni 2025 kita sudah beroperasi,” tambah Dr Irfan

Ia menjelaskan bahwa RSU Bina Sehat ini berdiri sekitar tahun 1985 dari mulai klinik dan berkembang menjadi klinik utama dan bedah kemudian menjadi RS Umum sampai berubah menjadi Bina Sehat atau PT.

“Dengan pembangunan ini berharap berjalan lancar dan masyarakat terlayani semua untuk wilayah Dayeuhkolot dan sekitaran. Tidak hanya itu, kita juga membantu program pemerintah daerah kita juga mendukung kesehatan untuk masyarakat dayeuhkolot yang akan dibangun sekira 4.000 meter per segi,” ujarnya

Sementara RSU Bina Sehat untuk layan BPJS pihaknya tetap berkoordinasi setiap minggu dengan petugas BPJS yang datang untuk visitasi.

“Namun, kalau ada kendala kita langsung konsultasi dengan petugas yang ada di sini, tapi alhamdulilah sampai saat ini belum ada masalah. Untuk yang tidak bisa terkafer oleh BPJS di Dokter – dokter perlengkapan spesialis, kami menunggu gedung baru sehingga dokter spesialis akan kami lengkapi,” tutup Direktur RSUBS Dr.Irfan Yusman. ( Asp )

Berita Terkait

Lanud Husein Sastranegara Angkat Kearifan Lokal Lewat Kontes Patok Domba dan Kambing
*Pemdes Mampir Gelar Betonisasi Jalan Kampung di 4 Titik dengan Anggaran Rp 73,9 Juta*
Sekjen Kemen Imipas RI Tinjau Kesiapan Pembangunan Unit Layanan Paspor di Kabupaten Garut
*Petani Penggarap Sawah di Bojongpicung Cianjur Keluhkan Pemotongan Biaya Sewa yang Tidak Jelas*
Ketaatan Wajib Pajak, Bapenda Sumenep Optimis Target PAD Tahun Ini Tercapai
*Pemdes Hambalang dan Puslola Bainstrahan Gelar Sapu Bersih Sampah Liar*
Tindaklanjuti Arahan Bupati Bogor, Jaro Ade Tinjau Pembangunan Jembatan Sementara Di Dramaga
Kapolres Bogor Dengarkan Keluhan Warga Melalui “Jumat Curhat”

Berita Terkait

Sabtu, 5 April 2025 - 19:17 WIB

Bupati Rudy Susmanto Hadiri Halal Bihalal Gapersus di Pendopo Kabupaten Bogor

Selasa, 18 Februari 2025 - 07:51 WIB

Alumni SMA PGRI Cibinong Gelar Silaturahmi Menyambut Ramadhan

Senin, 3 Februari 2025 - 08:28 WIB

Lomba Karaoke Se-Jabodetabek Berakhir Sukses

Kamis, 30 Januari 2025 - 14:05 WIB

Yeti Nurvianti: Gibas Fighting Club Untuk Menjaring dan Membina Remaja Kebiasaan Negatif

Rabu, 29 Januari 2025 - 21:00 WIB

Dandhy Idham Chalid Kembali Pimpin DPW HIPPAPI Jawa Barat 2024-2029

Selasa, 28 Januari 2025 - 18:26 WIB

Pekan Ini Mulai Bergerak, Satgas PPR-PBG-PB Kab Bandung Utamakan Sosialisasi dan Peringatan

Minggu, 26 Januari 2025 - 10:01 WIB

Ketua Kwarcab Kab. Bandung Emma Dety Melantik Lembaga Pemeriksa Keuangan Kwartir Ranting Kecamatan

Sabtu, 25 Januari 2025 - 21:19 WIB

Pelantikan Pengurus Pusat Ikatan Alumni UNISBA Masa Bakti 2024-2029

Berita Terbaru

KUNJUNGAN WAMENDES : Pj Bupati Bekasi Dedy Supriyadi mendampingi kunjungan Wakil Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Wamendes PDT) Ahmad Riza Patria ke Eco Wisata Desa Pasirsari Kecamatan Cikarang Selatan, pada Selasa (12/12/2024).

Berita

Pemkab Dukung Swasembada Pangan dan Wisata Lokal

Rabu, 13 Nov 2024 - 13:31 WIB

DAERAH

*Kades Pasirangin Buka Milad Forum DKM dan Musholla*

Minggu, 20 Apr 2025 - 08:39 WIB