Warga Campaka Berbondong bondong cari TPS 44 di Belakang Mesjid Al-Rozaq

- Redaksi

Rabu, 14 Februari 2024 - 02:10 WIB

502 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kota Bandung–Satubews.id//  Pada suasana hujan turun warga Kelurahan Campaka Kecamatan Andir Kota Bandung Jawa Barat. Kamis (14/2/24).

Sebanyak 500 orang warga campaka berbondong-bondong mencari TPS No 44 untuk memenuhi panggilan diri dan menentukan pilihannya sesuai hati nuraninya masing2.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut salah seorang warga campaka Ibu Kokom (55) th, merasa kebingungan dan sempat tidak tahu bagaimana cara memilih dan coblos orang yang harus dia pilih menurut hati nuraninya yang terdalam.

Kata Ibu Kokom, “iya sempat dibuat bingung dengan 5 lembar kertas yang diterimanya dan petugas TPS no 44 memberikanya ke warga Campaka, alhamdulillah untungnya sudah ingat nama dan calon yang ada dibenak dan pikiran saya sudah tersmpan dihati”, ucapnya.

Lebih lanjut Kokom, menyebutkan, semoga orang yang saya sudah coblos dan di pilih, akan membawa perubahan dalam kehidupan saya kedepan bersama warga yang lainnya berharap, jika mereka jadi, apa betul janjinya bisa ditepati sesuai visi dan misinya.”. Tegas kokom penuh tanda tanya.

Disini ada warga campaka yang mengantri dan bergantian mencoblos untuk memilih haknya di TPS no 44 karena melihat kondisi ruangan dan tempatnya yang sempit dan tidak memadai sehingga warga  bergantian dan menunggu antrian.

Saat awak media memantau kondisi di TPS 44 semua terlihat aman dan kondusif, walau keadaan masih hujan namun warga dengan antusias berdatangan ingin sumbangkan hak pilihnya di tempat yang telah disediakan.

Red***

 

Berita Terkait

Lanud Husein Sastranegara Angkat Kearifan Lokal Lewat Kontes Patok Domba dan Kambing
*Pemdes Mampir Gelar Betonisasi Jalan Kampung di 4 Titik dengan Anggaran Rp 73,9 Juta*
Sekjen Kemen Imipas RI Tinjau Kesiapan Pembangunan Unit Layanan Paspor di Kabupaten Garut
*Petani Penggarap Sawah di Bojongpicung Cianjur Keluhkan Pemotongan Biaya Sewa yang Tidak Jelas*
Ketaatan Wajib Pajak, Bapenda Sumenep Optimis Target PAD Tahun Ini Tercapai
*Pemdes Hambalang dan Puslola Bainstrahan Gelar Sapu Bersih Sampah Liar*
Tindaklanjuti Arahan Bupati Bogor, Jaro Ade Tinjau Pembangunan Jembatan Sementara Di Dramaga
Kapolres Bogor Dengarkan Keluhan Warga Melalui “Jumat Curhat”

Berita Terkait

Sabtu, 5 April 2025 - 19:17 WIB

Bupati Rudy Susmanto Hadiri Halal Bihalal Gapersus di Pendopo Kabupaten Bogor

Selasa, 18 Februari 2025 - 07:51 WIB

Alumni SMA PGRI Cibinong Gelar Silaturahmi Menyambut Ramadhan

Senin, 3 Februari 2025 - 08:28 WIB

Lomba Karaoke Se-Jabodetabek Berakhir Sukses

Kamis, 30 Januari 2025 - 14:05 WIB

Yeti Nurvianti: Gibas Fighting Club Untuk Menjaring dan Membina Remaja Kebiasaan Negatif

Rabu, 29 Januari 2025 - 21:00 WIB

Dandhy Idham Chalid Kembali Pimpin DPW HIPPAPI Jawa Barat 2024-2029

Selasa, 28 Januari 2025 - 18:26 WIB

Pekan Ini Mulai Bergerak, Satgas PPR-PBG-PB Kab Bandung Utamakan Sosialisasi dan Peringatan

Minggu, 26 Januari 2025 - 10:01 WIB

Ketua Kwarcab Kab. Bandung Emma Dety Melantik Lembaga Pemeriksa Keuangan Kwartir Ranting Kecamatan

Sabtu, 25 Januari 2025 - 21:19 WIB

Pelantikan Pengurus Pusat Ikatan Alumni UNISBA Masa Bakti 2024-2029

Berita Terbaru

KUNJUNGAN WAMENDES : Pj Bupati Bekasi Dedy Supriyadi mendampingi kunjungan Wakil Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Wamendes PDT) Ahmad Riza Patria ke Eco Wisata Desa Pasirsari Kecamatan Cikarang Selatan, pada Selasa (12/12/2024).

Berita

Pemkab Dukung Swasembada Pangan dan Wisata Lokal

Rabu, 13 Nov 2024 - 13:31 WIB

DAERAH

*Kades Pasirangin Buka Milad Forum DKM dan Musholla*

Minggu, 20 Apr 2025 - 08:39 WIB