Babinsa Gerak Cepat Bantu padamkan Kebakaran

- Redaksi

Senin, 5 Februari 2024 - 15:47 WIB

505 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabupaten Sukabumi,Babinsa Desa Parakanlima Serda
Serda Eko Wahyudi Anggota Koramil 0607-08/Cikembar bersama petugas dari pemadam kebakaran Pos Damkar Cikembar bergerak cepat melakukan Pemadaman api saat kebakaran pabrik Triplek PT. Utama Global Timber (UGT) di Kampung Lebakjero, Desa Parakanlima, Kecamatan Cikembar, Kabupaten Sukabumi,Jawa Barat, Senin, (05/02/24).

Babinsa Serda Eko Wahyudi menyampaikan, Peristiwa kebakaran ini terjadi pada Senin 05 Februari 2024 sekitar pukul 03.00 Wib dinihari menghanguskan Pabrik Triplek PT. UGT.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Berawal kami mendapat informasi dari warga bahwa ada kebakaran. Kemudian berkoordinasi dengan Forkopimcam Cikembar dan pemerintah desa. Lalu mendatangi ke tempat kejadian untuk melakukan pemadaman bersama petugas lainnya,”Ungkap Serda Eko Wahyudi kepada media Senin (05/02/24).

Ia mengatakan, Kami mendapatkan informasi ada kebakaran di wilayah Binaan Teritorial dari warga sekitar dan langsung mendatangi TKP. Kebakaran diduga berasal dari mesin pemanas Boiler yang tiba-tiba meledak dan membakar Veneer Triplek kering dan bangunan pabrik.

Proses pemadaman dilakukan dengan menerjunkan 5 unit mobil pemadam kebakaran dari Pos damkar Cikembar, Pos damkar Cibadak, Pos damkar Cisaat, Pos damkar Parungkuda dan Pos damkar Sukaraja,

“Api berhasil di padamkan sekitar pukul 09. Wib, Alhamdulillah tidak ada korban jiwa maupun luka dalam peristiwa ini, Namun kerugian di taksir mencapai ratusan juta rupiah,”Pungkasnya.(Pendim 0607)

Editor : Agus salim & Tim PWDPI Sukabumi

Berita Terkait

Pemdes Hambalang Salurkan BLT-DD Triwulan Tahap Ke- IV Tahun Anggaran 2025 kepada 43 KPM
Prajurit Muda TNI AD Sabet Juara 2 Lomba Lari 10K di Tasikmalaya
Erwin Mengajak Jemaah Untuk Terus Mendoakan Rakyat Palestina
Gelar Baksos di Lapas Cikarang, 2500 Paket Sembako Disalurkan untuk Warga Cipayung dan Pasir Tanjung
Pemdes Sukadaya Salurkan Bansos Kepada 701 KPM Berupa Beras dari Kemensos 
Meriahkan Peringatan Hari Jadi Kabupaten Bekasi ke-75, Dinsos Gelar Sunat Massal
Kemensos Evaluasi Rekening Penerima Manfaat Bansos yang Terlibat Judol
*Emak-Emak Milenial Kompak: Silaturahmi dan Membangun Persahabatan*

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 20:21 WIB

Wabup Bogor H. Jaro Ade Lakukan Jum’at Keliling, Teguhkan Syukur dan Persatuan di Cileungsi

Jumat, 30 Januari 2026 - 07:04 WIB

Hidup Ini Susah

Kamis, 29 Januari 2026 - 21:10 WIB

Desa Gunung Putri Naik Kelas: Data Presisi Jadi Senjata Baru Pembangunan Bogor

Kamis, 29 Januari 2026 - 15:15 WIB

Pemerintah Kota Cimahi Raih UHC Awards 2026 Kategori Pratama

Kamis, 29 Januari 2026 - 12:02 WIB

Amanah Anggaran dan Air Mata Pemimpin: Musdes LPJ Cikahuripan Sarat Nilai Ibadah

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Musrenbang Citeureup 2026: Bedah Masalah Kesehatan, Pendidikan, Kemiskinan, dan Pengangguran

Rabu, 28 Januari 2026 - 15:26 WIB

Menag Ingatkan Batas Akhir Produk Farmasi Wajib Sertifikasi Halal 17 Oktober 2026

Rabu, 28 Januari 2026 - 12:28 WIB

Korban di Janjikan Kerjasama Agen Pangkalan Elpiji Tempuh Jalur Hukum

Berita Terbaru

Artikel

Hidup Ini Susah

Jumat, 30 Jan 2026 - 07:04 WIB

Artikel

Pemerintah Kota Cimahi Raih UHC Awards 2026 Kategori Pratama

Kamis, 29 Jan 2026 - 15:15 WIB