IMANI Cirebon 1 Bantu Warga Terdampak Banjir Bandang Cirebon

- Redaksi

Minggu, 26 Januari 2025 - 09:23 WIB

508 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


SATUNEWS.ID – CIREBON, || Ketua Alumni Ikatan Madrasah Aliyah Negri Cirebon 1 (IMANI) Kapten Marinir Agus Santoso S.Pd., distribusikan langsung sejumlah bantuan kepada warga korban banjir di kampung blok Blongsongan, Desa Setuwetan, Kecamatan Weru, kabupaten Cirebon pada Sabtu (25/1/2025) sore.

Agus sebagai pengurus IMANI menyampaikan ucapan terimakasih kepada para alumni yang telah memberikan bantuan donasi untuk membantu meringankan beban warga kecamatan Weru Wetan yang terdampak banjir di empat wilayah Rt desa Setuwetan.

“Kami pengurus, selaku ketua alumni Ikatan Madrasah Aliyah Negeri Cirebon 1 pada sore ini tanggal 25 januari 2025 mengucapkan banyak-banyak terimakasih kepada seluruh alumni yang sudah berdonasi untuk bencana banjir di cirebon khususnya di desa setu wetan blok blongsongan kec Weru dg mencangkup Rt 06, 07, 08 dan 14, ” Tutur Agus, S.pd berpangkat Kapten TNI AL berdinas di Pasukan Marinir 1 Jakarta

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bantuan donasi terkumpul di Distribusikan Langsung menjadi berupa makanan dan pakaian diterima warga terdampak banjir yang sangat membutuhkan dengan penuh antusias walaupun tidak banyak jumlahnya yang dibagikan.

“Donasi yang berupa nasi bungkus sebanyak 330 bungkus dan baju siap pakai sebanyak 43 buah yang ditribusikan ke warga yang terdampak banjir paling membutuhkan. Mudah-mudahan kegiatan ini menjadi bagian dari rasa empati keluarga imani kepada korban banjir, walau sedikit yang diberikan kepada warga sangat antusias menerimanya dengan senang hati dan bahagia.” Ungkapnya

“Kami ucapkan juga kepada Bapak-bapak Babinsa dan Babinmas Weru yang sudah medukung kegiatan ini mulai dari penyiapan sampai pendistribusian. Semoga kegiatan ini mendapat rido dan berkah dari Allah Swt.. Aamiin. ” Tutupnya

Diketahui sebelumnya peristiwa banjir bandang terjadi sejak jumat malam (17/1/2025) melanda lima kecamatan dengan total delapan desa terdampak di Kabupaten Cirebon. Lima kecamatan itu diantaranya Kecamatan Beber, Sumber, Weru, Talun dan Tengah Tani, dengan sekitar 2.430 jiwa menjadi korban banjir dan 606 rumah terendam. (Db)

Berita Terkait

Ratusan Pesilat PSHT Cabang Kota Kediri Lakukan Donor Darah dan Kerja Bakti
Menwa Mahawarman Gelombang I 2025 Resmi Dibuka di Garut
Satlantas Polres Sumenep Kandangkan Belasan Sepeda Motor Terlibat Aksi Balap Liar
Pengukuhan ketua RT dan RW desa gunung putri periode 2025-2030
Kenal Pamit Kapolsek Baleendah, AKP Hendri Noki Rukmansyah: Maksimalkan Akan Turunkan Kriminalitas
Bupati Bandung Kang DS : Dalam 3 Tahun, Jalan di Kabupaten Bandung Seluruhnya Mulus
Kades Andulang Tak Merespon Saat Dikonfimasi BK Senilai Rp 300 Juta di Desanya
Pj. Bupati Garut Tinjau Puskesmas Kadungora, Pastikan Pelayanan Kesehatan Gratis Berjalan Lancar

Berita Terkait

Senin, 10 Februari 2025 - 14:13 WIB

Kongres Nasional Advokat Indonesia Ke-IV

Minggu, 9 Februari 2025 - 18:38 WIB

Pengukuhan Pengurus IKADI Kabupaten Bandung

Minggu, 9 Februari 2025 - 18:09 WIB

Peran Pemuda Islam Dalam Kolaborasi Menghadirkan Kebaikan Di Masyarakat

Sabtu, 8 Februari 2025 - 15:22 WIB

Bahagiakan Anak Yatim dan Dhuafa, Wawargian Community Gelar Sunatan Massal

Jumat, 7 Februari 2025 - 23:47 WIB

Pj Bupati Bekasi Bersama Perangkat Daerah Silaturahmi dengan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih

Jumat, 7 Februari 2025 - 19:30 WIB

BARATAYUDHA: 229.895 Suara Siap Kawal Walikota Baru

Senin, 3 Februari 2025 - 12:52 WIB

Mantap! Mulai 2025 Warga Bandung Bisa Periksa Kesehatan Gratis di Hari Ulang Tahun

Jumat, 31 Januari 2025 - 20:44 WIB

Warga Kepulauan Angkat Bicara, Kades Pajanangger Kebingungan Disoal Infrastruktur Tahun 2023

Berita Terbaru

KUNJUNGAN WAMENDES : Pj Bupati Bekasi Dedy Supriyadi mendampingi kunjungan Wakil Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Wamendes PDT) Ahmad Riza Patria ke Eco Wisata Desa Pasirsari Kecamatan Cikarang Selatan, pada Selasa (12/12/2024).

Berita

Pemkab Dukung Swasembada Pangan dan Wisata Lokal

Rabu, 13 Nov 2024 - 13:31 WIB

DAERAH

Kongres Nasional Advokat Indonesia Ke-IV

Senin, 10 Feb 2025 - 14:13 WIB

Artikel

Menwa Mahawarman Gelombang I 2025 Resmi Dibuka di Garut

Minggu, 9 Feb 2025 - 23:59 WIB