Bentuk Rasa Syukur, Kemenag Kab. Bandung Gelar Kick Off Launching Hari Amal Bhakti Ke 79.

- Redaksi

Jumat, 1 November 2024 - 11:18 WIB

50115 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SATUNEWS.ID 

Kab. Bandung —Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Bandung telah menggelar acara Kick Off Launching Hari Amal Bakti ke-79 Tahun 2025, yang dilaksanakan di Halaman Kantor Kemenag Baleendah Bandung pada Jumat, 1 November 2024.

Kepala Kemenag (Kakan) Kabupaten Bandung, Cece Hidayat, mengungkapkan pentingnya momen ini sebagai agenda luar biasa yang pertama kali diadakan di Kabupaten Bandung. Bahwa pelaksanaan acara ini menandai dimulainya serangkaian kegiatan lomba olahraga, seni, dan kegiatan sosial yang ditujukan untuk seluruh keluarga besar Kementerian Agama Kabupaten Bandung.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami mengajak seluruh pihak untuk berpartisipasi aktif dalam berbagai kegiatan yang akan berlangsung hingga tanggal 7 Januari 2025. Ini adalah kesempatan bagi kita semua untuk bersatu, merayakan, dan bergembira dalam rangka memperingati Hari Amal Bakti,” ujarnya.

Kakan menyampaikan, bahwa tujuan utama Hari Amal Bakti adalah sebagai wujud syukur kepada Allah SWT atas perjalanan Kementerian Agama yang akan memasuki usia ke-79 tahun pada tanggal 3 Januari 2025. Hal ini menjadi momen penting bagi seluruh keluarga besar Kementerian Agama untuk merayakan hari lahir lembaga yang dicintai dan dibanggakan ini.

“Melalui peringatan Hari Amal Bakti, kita diharapkan dapat mengekspresikan rasa syukur dan penghargaan atas segala pencapaian yang telah diraih serta dedikasi Kementerian Agama dalam memberikan layanan dan kontribusi bagi masyarakat. Ini adalah saat yang tepat untuk bersyukur, sekaligus memperkuat komitmen bersama dalam menjalankan tugas dan fungsi Kementerian Agama dengan lebih baik di masa mendatang. Kami berharap seluruh anggota Kementerian Agama dapat merasakan semangat kebersamaan dan komitmen dalam peringatan yang istimewa ini,” pungkasnya

( Asp )

Berita Terkait

Kerja Bakti Rutin Cangkuang Wetan: Kades Asep Pastikan Saluran Selokan Lancar, Bantu Pengairan Petani
Sanapi Resmi Jabat Kepala Desa Singajaya, Jonggol
Galian C Ilegal dan Mediator Tanah Bebas Beroperasi di Wilayah Polsek Jonggol, Kabupaten Bogor: Apakah Hukum Ditegakkan?
Pemkab Bogor Peringati HKN ke-61, Dorong Profesionalisme dan Inovasi Tenaga Kesehatan
Cireundeu Festival 2025: Mewarisi Tradisi, Merawat Generasi
Rido Korban Disabilitas Dijamin Sepenuhnya, ini Kata DP3A!
Dugaan Pelanggaran Teknis Menguat, Irigasi Baru Selesai Sudah Jebol
Klinik di Karangbahagia, Bekasi, Beroperasi Tanpa Izin, Keselamatan Pasien Dipertanyakan

Berita Terkait

Jumat, 28 November 2025 - 11:03 WIB

Kegiatan Peduli Akan Sampah, JSI Gandeng DLH dan PKDI Sumenep Ciptakan Lingkungan Bersih

Jumat, 28 November 2025 - 10:27 WIB

Aksi Nyata JSI Bersama DLH dan PKDI Sumenep Ciptakan Lingkungan Bersih Dari Sampah

Jumat, 28 November 2025 - 06:00 WIB

Hampir Saja Gelisah

Jumat, 28 November 2025 - 00:20 WIB

Bantu Tingkatkan UMKM, JSI Bakal Gelar Panggung Kreasi Event Sosial Lewat Zonata Musik

Kamis, 27 November 2025 - 18:14 WIB

Pemdes Tlajung Udik Launching Bantuan Keuangan Infrastruktur Desa (Bankeu Ifdes) Tahun 2025

Kamis, 27 November 2025 - 08:55 WIB

Bea Cukai dan Satpol PP Sumenep Bakar Rokok Ilegal, Penegakan dan Pemusnahan Hanya Lelucon

Rabu, 26 November 2025 - 19:56 WIB

Selalu Peduli Lingkungan, JSI Kembali Menunjukkan Kiprah Sosial Lewat SAKU Berkah

Rabu, 26 November 2025 - 13:20 WIB

Polisi Sapa Masyarakat Samsat Cibinong Bogor: Pelayanan STNK Semakin Humanis, Registrasi Online Permudah Pengurusan Dokumen Kendaraan

Berita Terbaru

Artikel

Hampir Saja Gelisah

Jumat, 28 Nov 2025 - 06:00 WIB