Dengan Semangat Muda Bertalenta, Alya Budi Pratiwi Siap Untuk Bekerja Keras

- Redaksi

Sabtu, 28 Oktober 2023 - 23:45 WIB

503 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SATUNEWS — Alya Budi Pratiwi, S.Ak adalah seorang perempuan muda yang memiliki misi “Muda Bertalenta”. Ia mencalonkan diri sebagai Anggota DPRD dari dapil 1 yang meliputi Kecamatan Cangkuang, Soreang, Kutawaringin, Pasirjambu, Ciwidey, dan Kecamatan Rancabali Kabupaten Bandung, Minggu (28/10/2023).

Saat ditemui awak media, Alya ingin membawa perubahan positif dan memberikan suara yang mewakili kebutuhan masyarakat di dapil nya.

Selain sebagai seorang akuntan yang berkompeten. Alya juga memiliki visi untuk meningkatkan pemberdayaan perempuan dan pemuda di bidang pendidikan, ekonomi, serta peluang kerja.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya akan berupaya menciptakan program-program yang mendorong perempuan dan pemuda untuk berkembang dan berkontribusi dalam pembangunan daerah,”katanya

Ia ingin memastikan bahwa masyarakat di dapil tersebut bisa menikmati akses yang lebih baik terhadap fasilitas kesehatan, pendidikan, transportasi, dan sarana umum lainnya.

Dengan semangat “Muda Bertalenta”, Alya Budi Pratiwi siap untuk bekerja keras dan berkomitmen dalam memajukan daerahnya.

“Saya percaya bahwa melalui kepemimpinan yang inovatif, transparan, dan inklusif, dampak positif yang signifikan dapat dicapai dalam mengatasi berbagai persoalan dan membangun kehidupan yang lebih baik untuk masyarakat di dapil 1 Kabupaten Bandung,” pungkas Alya Budi Pratiwi ( Asp)

Berita Terkait

Model Berprestasi Hanifa Yusriah Baihaqi, tampil di Audisi Modelling Competition “Casual Look”
ASM Genap Berusia 3 Tahun, Sheni Mawar Andinda Hadirkan Perayaan Mewah di Bandung
Diikuti Belasan Ribu Peserta, Bangkitkan Semangat Anak Muda Pada Giat Rutin Tahunan Color Run Soljer Ceria 2024
Gen Z Kabupaten Bandung Uji Kapabilitas Calon Bupati, Hanya Dadang Supriatna yang Berani Hadir
“Deklarasi Pemuda Milenial Cimahi Dukung Pasangan Kang Adhitya dan Kang Ngatiyana : Visi Misi untuk Masa Depan Kota Cimahi”
Seminar Kangen Water: Manfaat, Model Bisnis, dan Strategi Pemasaran
Talas Kukus Sijalak Harupat Milik Bapak Asep Gunawan: Omset Harian Rp300.000 dan Harapan Akan Dukungan Modal
1.248 Aparatur Desa Jabar Ikuti Pelatihan Penguatan Kapasitas dan Pencegahan Korupsi

Berita Terkait

Selasa, 25 Maret 2025 - 03:13 WIB

Pemdes Gunung Putri Gelar Baksos dan Berbagi Takjil di Bulan Ramadhan

Senin, 24 Maret 2025 - 05:27 WIB

Tradisi Tahunan Ramadhan Bagasi News Berbagi Takjil 10 titik di Jawa Barat. 

Sabtu, 22 Maret 2025 - 10:48 WIB

Direktur RSUDMA Sumenep Ajak Masyarakat Bulan Ramadhan Memperdalam Ibadah

Jumat, 21 Maret 2025 - 06:02 WIB

NIAT ADALAH SEGALA-GALANYA

Kamis, 20 Maret 2025 - 04:25 WIB

*Bupati Bogor Rudy Susmanto, Hadiri Bukber dan Santunan Yatim, Kadin Kabupaten Bogor*

Rabu, 19 Maret 2025 - 23:27 WIB

Laporan Dugaan Korupsi DAK Pendidikan Kabupaten Tasikmalaya: AMAK Indonesia Serahkan Bukti ke KPK

Rabu, 19 Maret 2025 - 21:02 WIB

*Arahan Bupati Bogor Rudy Susmanto, Kadispora, Asnan Laksanakan Tarling Safari Ramadhan 1446 H*

Rabu, 19 Maret 2025 - 20:59 WIB

LBH One One Apresiasi Polresta Bogor Terkait Kasus Pelecehan Seksual*

Berita Terbaru

KUNJUNGAN WAMENDES : Pj Bupati Bekasi Dedy Supriyadi mendampingi kunjungan Wakil Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Wamendes PDT) Ahmad Riza Patria ke Eco Wisata Desa Pasirsari Kecamatan Cikarang Selatan, pada Selasa (12/12/2024).

Berita

Pemkab Dukung Swasembada Pangan dan Wisata Lokal

Rabu, 13 Nov 2024 - 13:31 WIB